“Karena ada subsidi dari Pemerintah, beberapa komoditi harganya di bawah harga di pasaran. Jadi ini menguntungkan petani, juga membantu masyarakat,” tutupnya. Guna diketahui, TTIC diresmikan Gubernur Kaltara Irianto Lambrie pada awal Mei 2020.(humas)